Gimana Sih Kuliah di Arsitektur?
Oke spertinya adik-adik SMA yang baru selesai Ujian Nasional udah menyiapkan tujuan mau lanjut pendidikan dimana kan? So pasti udah dong ya, soalnya kan jalur SNMPTN udah lewat lama. Ada yang udah daftar di ARSITEKTUR???? Mana tahu kan ada gitu yang berharap lulus di jurusan tour-tour itu tapi masih bingung gimana sih sebenarnya kuliah di jurusan itu? Ituloh, jurusan untuk membimbing calon aritek alias perancang bangunan dan ruang untuk kehidupan manusia.. ilmu arsitektur berarti adalah suatu ilmu yang memperlajari bagimana merancangan lingkungan binaan, menciptakan ruang dan mewujudkan imajinasi menjadi kenyataan (hahahah iyain ajalah ya). Dan buat yang enggak milih jurusan Arsitektur mana tahu ada yang penasaran juga kan? Atau nanti mau ikut tes SBMPTN atau UMB ambil jurusan Arsitektur.
Oke deh, Ana
bakal jelasin dikit ya, sebagian kecil aja dari pengalaman kuliah di
Arsitektur. Pengalaman ini Cuma sekian persen dari 100% kenyataannya hehehehe.
Dan pengalaman ini bakal dirasain sama tipe-tipa anak kampus pulang kampus
pulang ahhaha, anak kuliah lah, mahasiswa biasa seperti saya. Hiks.
Catatan:
semua gambar dibawah ini adalah milik dokumentasi saya pribadi (kunjungi akun
instagram Ana di @reyhan_gafar #promosi), malas buat
watermark, kalau mau dicopy silahkan, emang niat untuk dishare kok.
1. Waktu tidur, makan, main, mandi, ketemu teman dan
ngelakuin hobi akan rusak. Mau gak mau walaupun pintar ngatur waktu, pasti banyak
yang akan dikorbanin demi buat tugas perancangan arsitektur. Siap-siap akan
bergadang hampir setiap malam ahahah. Karena tugasnya benar-benar luar biasa
butuh kecepatan tangan dan otak, tapi idenya baru muncul tengah malam, ketika
orang pada tidur nyeyak dan cuma suara jangkrik yang menemani, plus suara
gesekan pensil dan rol ketika kamu menggambar heheheheh. https://www.instagram.com/reyhan_gafar/
2. Siap-siap gambar yang udah dibuat berhari-hari
dengan perjaungan mati-matian di coret-coret sama klien tingkat dewa alias
DOSEN TERCINTA. Namanya juga belajar dan dibimbing, hal gini mah harus kudu
sabar yaa, Insya Allah ada hikmahnya, semua demi kebaikkan kita hehehe. https://www.instagram.com/reyhan_gafar/
3. My papers is my everything. Jadi nanti kamu akan
menghadapi situasi dimana kertas gambar kamu akan kamu lindungi dari segala
marabahaya apapun, bahkan bisa sampai mengorbankan keselamatan diri sendiri.
Saya pernah sih jatuh gulungan kertas gambar tugas pas mau turun tangga dan
gulungan itu kandas jatuh ke kubangan air di bawah bordes tangga... hiks banget
kisahnya. https://www.instagram.com/reyhan_gafar/
4. Siap-siap uang jajan kamu akan kamu simpan utnuk
beli keperluan alat menggambar. Mahal semuanya....... tapi kamu pasti bisa,
yang penting usahanya ada. Pensil paling murah harganya 35 ribu rupiah ya,
pulpen pewarnanya bisa 15 ribuan per satu batang. Dan kalau di mata kuliah
estetika bentuk, cat yang di pakai bisa 60 ribu rupiah per botol warna, tapi
jangan khawatir guys. Pasti bisa di atasi dan nyicil belinya, pintar-pintar
ngolah lah. Jangan takut. Ini jurusan elit kok. https://www.instagram.com/reyhan_gafar/
5.
Tipus, magh, sakit kuning dan vertigo adalah
langganan yang akan menggrogoti tubuhmu jika kau gak pandai menjaga kesehatan.
Gimana mau sehat, tidur aja enggak hahaha, saya sering jatuh sakit dan itu
adalah tipes. Untuk jaga kesehatan, setiap bangun pagi minum air putih 2 gelas
yaaa. Iyain aja, jangan tanyak kenapa. https://www.instagram.com/reyhan_gafar/
6.
“Jurusan kamu kan enak, Cuma gambar-gambar aja!”
nah, kalimat bikin kesal itu akan kamu dengar dari teman-teman kamu yang enggak
kuliah di jurusan yang sama. Enak Cuma ngegambar aja? Helloeeeeewwwwwwwwwwwww
Gak segampang itu lho, yang digambar menentukan
keberlanjutan dan kenyamanan kehidupan manusia sejagat raya. Ahahha salah tarik
satu garis, rusak segalanya. https://www.instagram.com/reyhan_gafar/
7.
Kamarmu atau ruang kamu berkerja akan rusak
total. Jangan harap bisa rapi deh, emang udah takdir cara kerja kita bakal
kayak gembel hahahaha. https://www.instagram.com/reyhan_gafar/
8.
Mata kamu mendadak menjahttps://www.instagram.com/reyhan_gafar/ di sejenis mesin scan yang akan melihat segala benda, ruang dan bangunan secara detail dan otak kamu akan emncerna gambar-gambar dari apa yang kamu lihat menjadi tanda-tanda tanya dan kamu akan menghabiskan banyak waktu memikirkan dan mengritik apapun yang kamu lihat. Bahkan bisa-bisa kalau kamu agak narsis sedikit, cekrek-cekrek UPLOAD!
9.
Gak semuanya buruk kok. Dengan kemampuan
mendesain kamu, kamu bisa menciptakan ruang disekitarmu lebih bermakna dan
teman-teman kamu pasti agak segan sama kamu, segan lah pokoknya. Pengalaman
sendiri sering diminta bantu mendesain walpaper kamar atau ruang hihihi lumayan
lho bayarannyaa hehehehehe.
10.
Karena kamu akan selalu berada dalam prioritas
untuk buat tugas arsitektur kamu, kektika kamu punya waktu bersama teman kamu,
dunia kamu akan lebih merasakan kebahagian. Bahagia yang kamu rasa akan jauh
lebih bermakna karena itu akan menjadi kesempatan langka untuk didapatkan
dengan mudah.
11.
Kamu akan menjadi seorang perancang sejati,
setidaknya akan merasakan jiwa itu ada didalam diri kamu setelah usaha kerja
keras kamu membuahkan hasil. Ketika rancnagan kamu bisa diwujudkan walau masih
tingkat miniatur aja, tapi pasti banggalah sama hasil kerja kamu sendiri
hihihihi. https://www.instagram.com/reyhan_gafar/
Untuk sementara
sekian dulu ya. Masih banyak sih yang perlu di sampaikan. Tapi nanti akan Ana
tulis lagi dengan kisah lebih seru dan menegangkan di arsitektur haahahah
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Mau berkomentar?
Silahkan tapi jagan bikin sakit hati ya...